Tropik Level Ikan Karang Di Rumah Ikan

Tropic Level Reef Fish in Fish Apartment

Authors

  • Jacomina Tahapary Politeknik Perikanan Negeri Tual
  • Fatmawati Marasabessy Politeknik Perikanan Negeri Tual

DOI:

https://doi.org/10.58950/jpk.v3i2.60

Keywords:

Tropik Level, Ikan karang, Rumah Ikan

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menentukan  tropik level ikan karang pada rumah ikan.  Rumah ikan merupakan suatu struktur yang terendam dalam air untuk meniru terumbu karang alami. Rumah ikan yang dikonstruksikan untuk  memberi ruang bagi ikan dalam beraktivitas, seperti aktivitas makan, berlindung, dan memijah. Keberadaannya pada dasar perairan menarik ikan karang untuk memanfaatkannya karena ikan karang merupakan ikan yang hidup pada daerah terumbu karang sejak juvenil sampai dewasa, berasosiasi dengan terumbu karang karena tersedianya makanan dan tempat perlindungan. Pengumpulan data  dilakukan dengan menggunakan metode visual sensus. Teramati 20 family ikan karang yang berada pada 2 lokasi rumah ikan dengan jumlah terbesar pada ikan mayor. Tropik level ikan karang berada pada tropik level 4.2 dengan dominasi ikan karnivora dan omnivore.

References

Almohdar E, Souisa FJ. 2017. Komposisi jenis dan tingkat trofik (Trophic level) hasil tangkapan bagan di Perairan Desa Ohoililir Kabupaten Maluku Tenggara. Jurnal Sumberdaya Akuatik dan Indopasifik Vol 1 No 2(165-173). Tersedia pada http://www.ejournalfpikunipa.ac.id/

Almohdar E, Baskoro MS, Yusfiandayani R, Taurusman AM. 2013. Dampak penangkapan terhadap struktur dan tingkat trofik hasil tangkapan ikan di Perairan Maluku Tenggara. Jurnal Teknologi Perikanan dan Kelautan. Vol. 4(2): 117-125.

Bohnsack JA, Sutherland DL. 1985. Artificial reef research: a review with recommendation for future priorities. Bulletin Marine of Science 37: 11-39.

Bubun R, Simbolon D, Nurani TW, Wisudo SH. 2014. Tropik level pada daeah penangkapan ikan yang menggunakan light fishing di Perairan Sulawesi Tenggara. Marine Fisheries Vol 5 No 1. ISSN 2087-4235. Hal 57-66.

Froese R., Pauly D. 2000. Fish Base 2000: Concepts, Design and Data Sources. ICLARM, Los Baños, Philippines.

Kadison E, Addison C, Dunmire T, Colvocoresses J. 2002. A versatile and inexpensive method for training and testing observers conducting underwater visual censuses requiring size estimates. In: Proceedings of the Fifty-Third Annual Gulf and Caribbean Fisheries Institute. R.L Creswell (Ed). Gulf and Caribbean Fisheries Institute, Florida. pp.581-90.

Leitão F, Santos MN, Erzini K, Monteiro CC. 2008. Fish assemblages and rapid colonization after enlargement of an artificial reef off the Algarve coast (Southern Portugal). Marine Ecology Journal 29:435–448.

Pauly D, Trites AW, Capuli E, Christensen V. 1998. Diet composition and tropic level of marine mamals. ICES Journal of Marine Science. 55: 467-481.

Pratt JR. 1994. Artificial habitats and ecosystem restoration: managing for the future. Bulletin of Marine Science 55(2-3): 268-275.

Stergiou KI, Moutopoulos DK, Casal HJA, Erzini K. 2007. Trophic signatures of small-scale fishing gears: implications for conservation and management. Journal Marine Ecology Progress Series Vol. 333:117–128.

Tony F, Soemarno, Widnya GR, Hakim L. (2020). Diversity of reef fish in Halang Melingkau Island, South Kalimantan, Indonesia. Biodiversitas Vol 21, Number 10: 4804-4812. ISSN: 1412-033X

Yulianto I, Hammer C, Wiryawan B, Pardede ST, Kartawijaya T, Palm HW. 2015. Improvement of fish length estimates for underwater visual census of reef fish biomass. Jurnal of Applied Ichtyology. 1-7@ 2015 Blackwell Verlag GmbH. ISSN 0175-8659.

Downloads

Published

2023-03-26

How to Cite

Tahapary, J., & Marasabessy, F. (2023). Tropik Level Ikan Karang Di Rumah Ikan: Tropic Level Reef Fish in Fish Apartment. Jurnal Perikanan Kamasan: Smart, Fast, &Amp; Professional Services, 3(2), 92–99. https://doi.org/10.58950/jpk.v3i2.60

Most read articles by the same author(s)